Sambut Ramadhan 1445 H, Bupati Klaten Perdana Selenggarakan Tarawih Keliling

Pembukaan kegiatan Tarawih Keliling (Tarling) diawali dengan sholat isya dilanjutkan tarawih bersama di Pendopo Rumah Dinas Bupati Klaten pada Rabu (13/03/2024) turut hadir Anggota Komisi IV DPR RI, Forkopimda, Sekda, para Asisten, para staf ahli bupati, Bapak/Ibu Kepala OPD Kabupaten Klaten, Bapak/Ibu Camat Se-Kabupaten Klaten, tokoh agama, para ulama,dan lainnya.

Sambut Ramadhan 1445 H, Bupati Klaten Perdana Selenggarakan Tarawih Keliling

Bupati Klaten Sri Mulyani menjelaskan bahwa kegiatan akan dilakukan salat tarawih berjamaah di 10 lokasi berbeda bersama Forkopimda dan jajaran pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Klaten.

Selain melaksanakan sholat tarawih, akan diadakan kegiatan sosial yaitu pembagian sembako dari Baznas Kabupaten Klaten, beasiswa teruntuk anak yatim piatu oleh Bank Klaten, dan lainnya.

(Dokumentasi Pimpinan Bagian Prokopim Setda Kabupaten Klaten)

Dokumenasi/Foto lainnya :
↓  ↓  ↓  ↓  ↓  ↓  ↓  ↓  ↓  ↓  ↓  ↓  ↓


Click Here To See More

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0